Categories: AmbonkuHeadline

CEGAH Klaster Perkantoran, Swab Masal Digelar di DPRD Maluku

Share

AMBONKITA.COM-Aparat Sipil Negara (ASN) di lingkup Sekretariat DPRD Maluku telah mengikuti tes swab. Swab masal dilakukan untuk mencegah terjadinya klaster baru covid-19 di Kantor DPRD Maluku.

“Tes swab bagi ASN sekretariat DPRD Maluku atas instruksi Gubernur Maluku lewat Sekda Kasrul Selang. Untuk itu, saya tetapkan jadwalnya tanggal 17 dan tanggal 23. Jadi tes swab ini di wajib bagi ASN, pegawai kontrak. Petugas fraksi dan wartawa yang bertugas,”ungkap Sekwan Bodewin Wattimena kepada wartawan di kantor DPRD Maluku Kamis, (17/9/2020).

Sekretariat DPRD Maluku melakukan tes Swab tersebut menyusul tiga ASN dan seorang anggota DPRD Maluku terkonfirmasi positif Covid-19. Sementara data dari Sekretariat DPRD Maluku ada sebanyak 203 orang yang akan di swab di antaranya ASN sebanyak 72 orang, pegawai kontrak 79 orang, petugas fraksi 19 orang dan wartawan 33 orang.

“Tahap pertama yang di swab ada 68 orang ASN. ASN yang di swab belum bisa beraktivitas karena menunggu hasilnya. Bila ada yang terkonfirmasi positif covid -19 akan di karantina di rumah atau pun ditempat yang di sediakan pemerintah,”ujarnya. (NAIR FUAD)

Recent Posts

BAF Caring for Children Bantu 680 Anak SD di Maluku Dapatkan Akses Pendidikan yang Lebih Layak

AMBONKITA.COM,- Menjelang akhir tahun 2024, PT Bussan Auto Finance (BAF) kembali mempertegas komitmennya dalam mendukung…

11/22/2024

Tanam 3000 Bibit Jagung di Dusun Hulung, Kapolda: Kita Dukung Ketahanan Pangan

AMBONKITA.COM,- Dukung program ketahanan pangan nasional, Kapolda Maluku, Irjen Pol Eddy Sumitro Tambunan, memimpin kegiatan…

11/21/2024

DPRD Maluku Desak Pemda Selesaikan Persoalan e-KTP

AMBONKITA.COM,- Jelang Pilkada serentak, DPRD Provinsi Maluku mendesak Pemerintah Daerah (Pemda) Maluku untuk segera menyelesaikan…

11/21/2024

70 Peserta Seleksi Bakomsus Polri Panda Maluku Tes Kesehatan Pertama

AMBONKITA.COM,- Sebanyak 70 peserta seleksi Bintara Kompetensi Khusus (Bakomsus) Polri Bidang Pertanian, Perikanan, Peternakan, Gizi…

11/21/2024

Kapolda Maluku Pantau Kampanye Akbar di Lapangan Merdeka

AMBONKITA.COM,- Kapolda Maluku Irjen Pol. Eddy Sumitro Tambunan, memantau jalannya kampanye akbar yang digelar pasangan…

11/20/2024

Setubuhi Darah Daging Sendiri Kakek di Ambon Ini Dihukum Penjara 9,6 Tahun

AMBONKITA.COM,- Terdakwa kasus persetubuhan anak di bawah umur berinisial PH, divonis bersalah. Kakek 71 tahun…

11/20/2024