Categories: AmbonkuMaluku

Polda Maluku Gelar Lomba Bhayangkara Mural Festival 2021 Dengan Tema Covid-19

Share

Adapun calon peserta yang mendaftar wajib menyertakan konsep desain mural, dengan persyaratan sebagai berikut :
1. Karya yang dikirim sesuai dengan subtema yang telah ditentukan
2. Konsep mural dalam format PDF dalam satuan ukuran pixel, maksimal 2.500 pixel
3. Rasio media 2.44m x 3.66m
4. Karya orisinal dan belum pernah dipublikasikan dalam kegiatan lain
5. Kategori kelompok (Maksimal 2 orang) mencantumkan nama ketua dan satu anggota
6. Memberikan deskripsi dari konsep mural yang komprehensif dengan mencantumkan file word yang menjelaskan konsep karya yang peserta buat.
7. Pengumpulan karya sebelum tenggat waktu tanggal 17 Oktober 2021
8. Keputusan panitia bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
9. Karya yang sudah diikutsertakan ke panitia menjadi hak milik penyelenggara

“Nanti dari gambar sketsa yang masuk, kami akan pilih 5 sketsa terbaik untuk dikirim ke Mabes Polri. Setelah itu dari Mabes Polri akan memilih 1 sketsa terbaik yang akan mewakili Polda Maluku. Sementara sketsa-sketsa yang lain akan berlomba di lokasi yang sudah disiapkan Polda Maluku nanti,” tandasnya.

Penulis: Husen Toisuta

Page: 1 2

Recent Posts

Pemilik Emas Illegal yang Ditangkap di Ambon Terancam Penjara 4 Tahun

AMBONKITA.COM,- Terdakwa Azan, pemilik emas sebanyak 4 keping seberat 420,43 gram yang diduga ilegal terancam…

05/15/2024

Pelatihan Videografer & Fotografer, Kapolda Sebut Bidhumas sudah Bertransformasi

AMBONKITA.COM,- Bidang Humas Polda Maluku melaksanakan kegiatan pelatihan video grafer dan foto grafer kepada para…

05/15/2024

Residivis Kasus Narkoba Kembali Disidang

AMBONKITA.COM,- Istandy Johanes alias Eten, Terdakwa kasus penyalahgunaan narkoba kembali menjalani persidangan di Pengadilan Negeri…

05/15/2024

Polres Jajaran Diminta Siaga Antisipasi Bencana

AMBONKITA.COM,- Kapolda Maluku, Irjen Pol Lotharia Latif mengingatkan kepada seluruh jajarannya baik Polres/Polresta untuk selalu…

05/15/2024

Nobar Film Glenn Fredly The Movie, Kapolda: Esensi Film Ini Kita Jaga Kedamaian di Maluku

AMBONKITA.COM,- Kepala Kepolisian Daerah Maluku, Irjen Pol Lotharia Latif, didampingi pejabat utama Polda Maluku melakukan…

05/08/2024

Ketua KPU Temui Kapolda Maluku, Ini yang Dibicarakan

AMBONKITA.COM,– Ketua KPU Provinsi Maluku, Muh. Shadhek Fuad, menemui Kapolda Maluku Irjen Pol Lotharia Latif…

05/07/2024