Ambonkita.com
No Result
View All Result
  • Login
  • Ambonku
  • Hukum Kriminal
  • Maluku
  • Nasional
  • Politik
  • Olahraga
  • advetorial
  • Catatan Kita
terasmaluku
  • Ambonku
  • Hukum Kriminal
  • Maluku
  • Nasional
  • Politik
  • Olahraga
  • advetorial
  • Catatan Kita
No Result
View All Result
Ambonkita.com
No Result
View All Result
Home Headline

Mendagri : Pilkada Bukan Media Penularan, Tapi Mobilisasi Warga Jadi Agen Lawan Covid-19

Editor by Editor
07/24/2020
Reading Time: 2 mins read
0
Mendagri : Pilkada Bukan Media Penularan, Tapi Mobilisasi Warga Jadi Agen Lawan Covid-19

Mendagri Tito Karnavian, (tiga dari kanan) Menko Polhukam, Mahfud MD, Gubernur Maluku Murad Ismail dan sejumlah kepala daerah usai pertemuan di Kantor Gubernur Maluku, Kamis (23/7/2020). FOTO : (AMBONKITA.COM)

AMBONKITA.COM,-Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengatakan, Pilkada Serentak Tahun 2020 merupakan momentum untuk beradaptasi dengan kehidupan produktif dan aman dari Covid-19 di bidang demokrasi dan pemerintahan.

RELATED POSTS

Polisi Sita 350 Liter Sopi Ilegal di Pelabuhan Feri Hunimua Ambon

Pemulihan Banjir dan Longsor di Halut, Pertamina Salurkan Empat Ton BBM

Polda Maluku Usulkan Pembentukan Direktorat Reserse TPPA dan TPPO

Pilkada ditengah situasi covi-19, Mendagri berharap tidak menjadi media atau klaster baru penularan tapi justru harus menjadi gelombang mobilisasi masyarakat menjadi agen melawan covid-19. Pilkada lanjut Mendagri tidak boleh menimbulkan konflik yang saling merusak.

Penegasan ini disampaikan Mendagri saat memberikan arahan dalam kunjungan kerjanya bersama Menko Polhukam, Mahfud MD, Wakil Ketua DPD RI, Nono Sampono, Kasum TNI Letjen TNI Joni Supriyanto dan Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono terkait  Pilkada serentak, pendisiplinan masyarakat taat protokol kesehatan Covid-19 dan terlaksanannya program objek vital nasional di Kantor Gubernur Maluku, Kamis (23/07/2020).

“Di Indonesia, Bapak Presiden mengenalkan istilah kehidupan produktif dan aman Covid-19 dan beradaptasi dengan itu, adaptasi ini dilaksanakan di semua sektor kehidupan. Kita pun kemudian beradaptasi dalam bidang demokrasi dan pemerintahan,” kata Mendagri.

Mendagri juga mengatakan, Pilkada merupakan momentum untuk mengubah tantangan menjadi peluang untuk menekan angka penyebaran Covid-19 dengan menggaungkan tema peran kepala daerah dalam mengatasi Covid-19 beserta dampak sosial-ekonominya.

“Justru Pilkada ini menjadi momentum bagi kita, momentum kita balik dari tantangan akan terjadi kerawanan penularan, maka kalau setting-nya pas, settingnya pas itu perlu kesamaan antara semua unsur yang sama baik di pusat, daerah maupun tokoh-tokoh masyarakat, KPU-Bawaslu semua, kita berada pada satu setting yang sama yaitu membuat Pilkada ini menjadi momentum dalam rangka menekan Covid-19 sekaligus juga membangkitkan ekonomi,” ujarnya.

Mendagri berharap Pilkada di tengah covid-19 tidak menjadi media atau klaster baru penularan, tapi kata Mendagri justru harus menjadi gelombang mobilisasi masyarakat menjadi agen melawan covid-19. Pilkada lanjut Mendagri tidak menimbulkan konflik yang saling merusak.

Buy JNews
ADVERTISEMENT

“Momentum Pilkada bukan menjadi media penularan, tapi justru menjadi gelombang untuk mobilisasi masyarakat menjadi agen perlawanan covid-19,” kata Mendagri.

Oleh karena itu, Mendagri meminta kerja sama semua pihak termasuk masyarakat untuk menjadi kunci pencegahan penularan Covid-19 dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

“Pilkada ini kita tahu bahwa namanya pandemi itu penularan dari masyarakat, antaranggota masyarakat. Yang terjadi maka sebetulnya barisan terdepan dalam perang terhadap Covid-19 ini adalah masyarakat sendiri supaya tidak saling menular,” bebernya. (MDI)

Tags: Covid-19mendagriPilkada di MalukuProtap KesehatanTito Karnavian
ShareTweetSendSendShare
Editor

Editor

Related Posts

Polisi Sita 350 Liter Sopi Ilegal di Pelabuhan Feri Hunimua Ambon
Headline

Polisi Sita 350 Liter Sopi Ilegal di Pelabuhan Feri Hunimua Ambon

01/21/2026
Pemulihan Banjir dan Longsor di Halut, Pertamina Salurkan Empat Ton BBM
Headline

Pemulihan Banjir dan Longsor di Halut, Pertamina Salurkan Empat Ton BBM

01/21/2026
Polda Maluku Usulkan Pembentukan Direktorat Reserse TPPA dan TPPO
Headline

Polda Maluku Usulkan Pembentukan Direktorat Reserse TPPA dan TPPO

01/21/2026
Kunjungi Polres SBB, Kabid Humas Polda Maluku: Era Digital Kemampuan Kehumasan Jadi Kebutuhan Utama
Headline

Kunjungi Polres SBB, Kabid Humas Polda Maluku: Era Digital Kemampuan Kehumasan Jadi Kebutuhan Utama

01/21/2026
Wakil Wali Kota Ambon Tinjau Sejumlah Puskesmas Tekankan Prioritas Layanan Kesehatan Masyarakat
Ambonku

Wakil Wali Kota Ambon Tinjau Sejumlah Puskesmas Tekankan Prioritas Layanan Kesehatan Masyarakat

01/20/2026
DPRD Maluku Terima Ranperda Usulan Pemerintah
Headline

DPRD Maluku Terima Ranperda Usulan Pemerintah

01/20/2026
Next Post
Wakil Ketua DPRD Ambon Ungkap Alasan Pansus Tetap Berangkatke Tanggerang Selatan

Wakil Ketua DPRD Ambon Ungkap Alasan Pansus Tetap Berangkatke Tanggerang Selatan

Waka Polri Tinjau Pembangunan Mapolda Maluku Yang Baru

Waka Polri Tinjau Pembangunan Mapolda Maluku Yang Baru

Recommended Stories

Dua Tersangka Korupsi PT Kalwedo Dibui

Dua Tersangka Korupsi PT Kalwedo Dibui

11/05/2021
Seluruh Kontingen Volley Ball Tournament Kapolri Cup 2023 Tiba di Ambon

Seluruh Kontingen Volley Ball Tournament Kapolri Cup 2023 Tiba di Ambon

08/03/2023
Ada Nyong di Video Mesum Bukan Cuma Nona

Pemuda di Ambon Ini Terancam Penjara 4 Tahun Gegara Rekam Perempuan Mandi

01/08/2024

Popular Stories

  • Kapolda Maluku

    Kapolda: Anggota DPRD Malteng yang tidak Ada di TKP Jangan Omong Besar Cari Popularitas Murahan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beredar Foto Nikah Dua Aktor Porno yang Viral di Ambon

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kapolresta Ambon Rotasi Tiga Kapolsek

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pohon Tumbang Timpa Ibu dan Anak di Ambon

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Gara-gara Tagih Hutang Warga Mangga Dua Ambon Diparangi Hingga Tewas

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Terms and Conditions

© 2025 PT Medira Media Sejahtera

No Result
View All Result
  • Ambonku
  • Hukum Kriminal
  • Maluku
  • Nasional
  • Politik
  • Olahraga
  • advetorial
  • Catatan Kita

© 2025 PT Medira Media Sejahtera

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In